Page 95 - 2020 Annual Report
P. 95

Tata Kelola     Tanggung Jawab Sosial
            Perusahaan      Corporate Social
            Good Corporate   Responsibility
            Governance










            1.  Efektivitas biaya bekerja secara lebih efektif untuk   1.  Effective cost management and working process
               menunjang kelancaran proyek di tengah masa        to support the projects despite the challenging
               pandemi yang penuh tantangan.                     pandemic situation.
            2.  Novasi kontrak EPC ISBL-OSBL dan Project Management   2.  Novation  of  ISBL-OSBL  EPC  contract  and  Project
               Consultant (PMC).                                 Management Consultant (PMC).
            3.  Restrukturisasi organisasi dan rekrutmen pekerja   3.  Organizational restructuring and recruitment to
               untuk mendukung Perusahaan dan kelancaran proyek.   support the office administration and project
                                                                 construction.
            4.  Realisasi fisik Overall Proyek RDMP RU V Balikpapan   4.  The overal  physical realization of  RDMP RU V
               & Lawe-Lawe mencapai 27,73% dan realisasi CAPEX   Balikpapan & Lawe-Lawe Project reached 27.73% and
               sebesar USD475,9 juta.                            USD475.9 million of CAPEX realization.
            5.  Memastikan kelancaran proyek melalui implementasi   5.  Ensuring the project running effectively through
               Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)  sehingga    Occupational Health and Safety (OHS/K3) and by the
               Perusahaan mampu mencapai jumlah jam kerja        end of the year, the Company achieved 19,768,431
               selamat hingga 19.768.431 jam.                    hours safe working hours without an accident.

            organ PenduKung direKSi dan KomiTe LainnYa        SuPPorTing BodieS and oTher commiTTeeS
            Direksi telah mengangkat pejabat yang bertanggung jawab   The Board of Directors has appointed an officer who is
            sebagai  Sekretaris  Perusahaan.  Dalam  melaksanakan   responsible as the Corporate Secretary. In managing the
            tugasnya mengelola Perusahaan, Direksi juga dibantu   Company, the Board of Directors is assisted the Company’s
            oleh sejumlah pejabat Perusahaan setingkat di bawah   officers one level under the Board of Directors consisting
            Direksi yang terdiri dari para VP dan Manager.    of VPs and Managers.

            aSPeK TranSParanSi dewan KomiSariS dan            TranSParencY of The Board of
            direKSi                                           commiSSionerS and direcTorS
            Selain informasi yang telah disampaikan sebelumnya   In addition to the earlier information on the Board of
            mengenai Dewan Komisaris dan Direksi, terdapat    Commissioners and Board Directors, there are several
            sejumlah informasi lainnya terkait aspek transparansi   other information related to the transparency of the
            organ utama Perusahaan yang akan dibahas dalam    main bodies which will be discussed in the following
            pembahasan berikut.                               discussion.

            raPaT dewan di Tahun 2020                         The Board’S meeTing in 2020
            Dewan Komisaris dan Direksi melaksanakan rapat    The Board of Commissioners and the Board of Directors
            sebagaimana diperlukan. Para Komisaris dan Direksi harus   hold meetings as necessary. Commissioners and Directors
            menyempatkan  waktu  untuk  melaksanakan  tugasnya,   must make the time to do their work, and that includes
            termasuk dalam hal menghadiri rapat. Pada tahun 2020,   attending meetings. In 2020, the Board of Commissioners
            Dewan Komisaris telah melaksanakan 8 (delapan) kali   held 8 (eight) joint meetings with the Board of Directors.
            rapat gabungan dengan Direksi. Sedangkan Direksi telah   Meanwhile, the Board of Directors has held 17 internal
            melaksanakan 17 kali rapat internal dengan mengundang   meetings  with  all  functions  present.  Under  normal
            seluruh fungsi. Dalam keadaan normal, rapat dilakukan   circumstances, meetings are held physically at a certain
            secara fisik dalam satu lokasi, biasanya di kantor pusat   location, usually at the head office or branch. However,
            ataupun di kantor cabang. Namun, karena adanya    due to the Covid-19 pandemic, several meetings had
            pandemi Covid-19, sejumlah rapat terpaksa dilakukan   to be held virtually. Each Commissioner and Director
            secara virtual. Kehadiran masing-masing anggota Dewan   attended every meeting with 100% record of attendance
            Komisaris dan Direksi dalam setiap rapat tercatat 100% di   throughout 2020.
            sepanjang tahun 2020.














        PT Kilang Pertamina Balikpapan                     95                     Laporan Tahunan 2020 | Annual Report 2020
   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100