Page 81 - 2020 Annual Report
P. 81

Tata Kelola     Tanggung Jawab Sosial
            Perusahaan      Corporate Social
            Good Corporate   Responsibility
            Governance










            TaTa KeLoLa Ti                                    iT goVernance
            Perusahaan  menyadari pentingnya menjaga tata kelola   The Company realizes the importance of maintaining
            dalam keseluruhan proses bisnis, termasuk dalam hal   governance  in  all  operations,  including  in  information
            teknologi informasi. Tata kelola TI diterapkan untuk   technology. IT governance is applied to oversee the IT
            mengawasi jalannya proses perkembangan TI dan     development process and its day-to-day application
            juga aplikasinya sehari-hari di aktivitas operasional.   in  operational  activities.  Employees  should  be  very
            Keamanan TI harus menjadi hal utama yang ada di   concerned about the security when using the Company’s
            benak setiap karyawan ketika menggunakan fasilitas TI   IT facilities.
            Perusahaan.

            Perusahaan  terus  menekankan  pentingnya  menjaga   The Company emphasizes the importance of maintaining
            alur informasi antara pihak internal dan eksternal agar   the flow of information between internal and external
            tidak terjadi kebocoran informasi yang dapat merugikan   parties to keep sensitive information from leaking, which
            Perusahaan dan berdampak terhadap pemangku        might harm the Company and affected the stakeholders.
            kepentingan. Pengelolaan dan pengembangan TI yang   The management activities in IT development from
            dilakukan oleh pihak ketiga juga senantiasa diawasi dan   third parties are also closely monitored to maintain the
            dimonitor secara ketat untuk menjaga kerahasiaan data   confidentiality of Company’s data.
            Perusahaan.

            rencana PengemBangan Ti Tahun 2021                iT deVeLoPmenT PLan in 2021
            KPB telah  mempersiapkan  implementasi sistem MySAP   KPB has prepared to implement the MySAP system, which
            yang  merupakan  perangkat  lunak  ERP  yang  terdiri   is an ERP software consisting of application modules to
            modul-modul   aplikasi  untuk  mendukung  semua   support all transactions at the Company. Each module can
            transaksi Perusahaan. Setiap modul dapat terintegrasi   be integrated with other modules and simplifies business
            dengan modul lainnya dan memudahkan proses bisnis.   processes. Since 2019, the Company has prepared its
            Perusahaan telah menjalankan aktivitas pelaporan   financial report using the MySAP modules of FICO, PS, and
            keuangan  menggunakan  MySAP  di  tahun  2019  dengan   MMNH Services.
            module FICO, PS, MMNH Services.









































        PT Kilang Pertamina Balikpapan                     81                     Laporan Tahunan 2020 | Annual Report 2020
   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86