Page 104 - 2020 Annual Report
P. 104

Kilas Kinerja    Laporan              Profil           Analisis dan Pembahasan   Tinjauan Pendukung
               Performance      Manajemen            Perusahaan       Manajemen              Bisnis
               Higlights        management Report    Company Profile  Management Discussion and   Business Support
                                                                      Analysis










            aKunTan PuBLiK                                    PuBLic accounTanT

            KPB menetapkan akuntan publik melalui mekanisme   KPB  determines a  public accountant  through  the GMS
            RUPS.  Pemegang  Saham  memberikan  kewenangan    mechanism. Shareholders authorized the Board of
            kepada Dewan Komisaris untuk menunjuk Kantor Akuntan   Commissioners to appoint a Public Accounting Firm (KAP)
            Publik (KAP) sebagai auditor eksternal yang bertugas   as an external auditor to audit the Financial Statements
            untuk melakukan audit atas Laporan Keuangan PT Kilang   of PT Kilang Pertamina Balikpapan during the fiscal year
            Pertamina Balikpapan selama periode tahun buku 2020   2020 from January 1, to December 31, 2020.
            yang terhitung sejak 1 Januari hingga 31 Desember 2020.

            Berdasarkan  kewenangan  yang  diberikan  Pemegang   Based on the authority granted by the Shareholders
            Saham melalui mekanisme RUPS, Dewan Komisaris     through the GMS mechanism, the Company’s Board of
            Perusahaan  menetapkan   Kantor  Akuntan  Publik  Commissioners appointed Purwantono, Sungkoro & Surja
            Purwantono, Sungkoro & Surja sebagai auditor eksternal   Public Accountants Firm as independent, professional
            yang independen dan profesional untuk melakukan   external auditor to audit the Company’s Financial
            audit atas Laporan Keuangan Perusahaan periode 1   Statements for the period starting January 1, to December
            Januari sampai dengan 31 Desember 2020. Penetapan   31, 2020. It is the second time in the last 2 (two) years. The
            ini merupakan yang kedua kalinya dalam 2 (dua) tahun   KAP has carried out similar audit activities in 2019.
            terakhir. KAP yang dimaksud telah melakukan aktivitas
            audit yang serupa di tahun 2019.

            Hasil opini KAP atas audit Laporan Keuangan Perusahaan   The opinion from the KAP on the audit of the Company’s
            untuk periode 1 Januari sampai dengan 31 Desember 2020   Financial Statements for the period starting January 1, to
            adalah wajar dalam semua hal yang material dan laporan   December 31, 2020 was fair in all material matters and the
            audit telah disampaikan kepada Perusahaan.        audit has been submitted to the Company.


            manaJemen riSiKo                                  riSK managemenT


            Perusahaan menerapkan manajemen risiko untuk      The Company implements risk management to achieve
            mencapai tujuan usaha dan memastikan proyek selesai   business goals and ensure projects are completed on
            tepat waktu sesuai dengan anggaran dan menghasilkan   time within budget with expected quality. The Company
            kualitas yang diharapkan. Perusahaan mengelola risiko   manages  business risks  to reduce the  likelihood  and
            usaha untuk mengurangi kemungkinan dan konsekuensi   potential consequences of any event that might have a
            potensial  dari  kejadian  yang  dapat  berdampak  negatif   negative impact on project. Risk management is carried
            terhadap pelaksanaan proyek. Manajemen risiko     out through a series of risks identification, measurement,
            dijalankan melalui sejumlah proses  yang mencakup   monitoring, and control. The following shows the business
            identifikasi, pengukuran, pemantauan, dan pengendalian   risks of 2020 and their mitigation efforts:
            risiko. Berikut disampaikan risiko usaha tahun 2020 dan
            upaya mitigasinya:


                                Jenis risiko                                   mitigasi risiko
                               Types of Risk                                   Risk Mitigation

              risiko Politik
              Political Risk

              Dinamika politik Balikpapan & Penajam Paser Utara   Terus berkomunikasi secara erat dengan para pemangku
              Pemberlakukan otonomi daerah                    kepentingan termasuk Instansi Pemerintah Pusat dan
              political dynamic in balikpapan & penajam paser Utara  Pemerintah Daerah.
              Regional autonomy                               Continue to engage with stakeholders from Central Government
                                                              Agencies and Local Governments.






         Laporan Tahunan 2020 | Annual Report 2020         104                            PT Kilang Pertamina Balikpapan
   99   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109