Page 114 - PT Kilang Pertamina Balikpapan
P. 114

109





          tINJAUAN INfORMASI KEUANgAN LAINNyA

          othEr fInanCIaL InforMatIon rEVIEw






           Informasi dan fakta Material yang terjadi           Material Information and facts that happened
           Setelah tanggal Laporan akuntan publik              after the public accountant’s report date

           Hingga 31 Desember 2022, tidak ada informasi dan fakta material   until December  31, 2022 there was no  material information  and
           yang terjadi setelah tanggal laporan akuntan publik.  facts that occurred after the date of the public accountant’s report.

           Kebijakan dan pembagian dividen                     dividend distribution and policy


           Perusahaan menerapkan kebijakan pembagian dividen sebagaimana   the company implements a dividend distribution policy as
           tertuang dalam  undang-undang  No.40  tahun 2007  tentang   stipulated in Law No. 40 of 2997 concerning Limited Liability
           Perseroan  terbatas  yang mengatur tentang  pembagian  dividen   Companies which stipulates that dividend distribution is carried
           dilakukan  berdasarkan  hasil  keputusan  rapat  umum Pemegang   out  based  on  the  resolutions  of  the  Annual  General  Meeting  of
           saham (ruPs) tahunan dengan tetap mempertimbangkan kondisi   Shareholders (GMS) while taking into account the condition of the
           Perusahaan. sampai dengan akhir 2022, Perusahaan dalam tahap   Company. until the end of 2022, the Company is in the construction
           konstruksi dan belum beroperasi secara komersial sehingga tidak   stage and has not yet started commercial operations, so it does
           memiliki pendapatan  usaha dan tidak melakukan pembagian   not have operating income and does not distribute dividends to
           dividen untuk Pemegang saham.                       shareholders.


           Investasi,     Ekspansi,     divestasi,     dan     Investment, Expansion, divestment, and debt
           restrukturisasi utang & Modal Investasi             restructuring & Investment Capital

           Investasi                                           Investment

           investasi barang modal (capital expenditure) dibagi menjadi organik dan   Capital  goods investment (capital  expenditure) is  divided  into
           anorganik. sementara berdasarkan tujuannya, investasi barang modal   organic and inorganic.  meanwhile, based on its  objectives,
           dibagi menjadi pengembangan bisnis (Business Development/BD) dan   investment in capital goods is divided into business development
           nonpengembangan bisnis (Non Business Development/NBD). sumber   (BD) and non-business development (NBD). Sources of financing
           pembiayaan kegiatan investasi dan operasional untuk Pt kPB berasal   for investment and operational activities for Pt kPB comes from
           dari modal sendiri  dan dana dari induk usaha  Pt  kilang  Pertamina   its own capital and funds from Pt kilang Pertamina Balikpapan (Pt
           Balikpapan  (Pt  kPB)  yaitu  Pt  kilang  Pertamina  internasional  (Pt   kPB) holding company, which is Pt kilang Pertamina internasional
           kPi) dalam bentuk Perjanjian Pinjaman Dana Dari Pemegang saham   (PT KPI) in the form of a Shareholder Loan Agreement and Equity
           (Shareholder Loan) dan Penyertaan modal.            Participation.

           Divestasi                                           Divestment
           Divestasi  adalah  strategi untuk mencapai tujuan jangka  panjang   Divestment is  a  strategy to  achieve long-term goals in  the form
           berupa  perluasan  geografis,  diversifikasi,  pengembangan  produk,   of  geographical  expansion,  diversification,  product  development,
           penetrasi  pasar, rasionalisasi Pekerja, likuidasi dan  joint venture.   market penetration, employee rationalization, liquidation, and joint
           Pada  tahun 2022.  Pt  kPB  tidak  melakukan  kegiatan divestasi   ventures. in 2022, Pt kPB does not carry out divestment activities,
           sehingga  tidak  ada  informasi terkait  tujuan, nilai  transaksi,  dan   so there is no information related to the purpose, transaction value,
           sumber dana  dari  hasil  kegiatan divestasi  yang dimuat dalam   and source of funds from the proceeds of the divestment activities
           Laporan tahunan ini.                                included in this annual report.

           Akuisisi                                            Acquisition

           akuisisi adalah pembelian suatu perusahaan oleh perusahaan lain   Acquisition is the purchase of a company by another company or
           atau oleh  kelompok  investor,  selama tahun  2022, Pt  kPB  tidak   by a group of investors. During 2022, Pt kPB does not carry out
           melakukan kegiatan akuisisi sehingga tidak ada informasi terkait   acquisition activities so that there is no information regarding the
           tujuan, nilai transaksi, dan sumber dana dari hasil kegiatan akuisisi   purpose, transaction value, and sources of funds from the results of
           yang dilaporkan dalam Laporan tahunan ini.          acquisition activities reported in this Annual Report.
           Restrukturisasi                                     Restructurisation
                                                               in 2022, Pt kPB did not carry out any restructuring activities, so
           Pada tahun 2022. Pt kPB tidak melakukan kegiatan restrukturisasi   there will be no information  regarding  the purpose,  transaction
           sehingga  tidak  ada  informasi terkait  tujuan, nilai  transaksi,  dan   value,  and sources  of funds  from the  results of the restructuring
           sumber dana dari hasil kegiatan restrukturisasi yang diterangkan   activities reported in this annual report.
           dalam Laporan tahunan ini.


         Laporan Tahunan Tahun Buku 2022 Annual Report                              PT Kilang Pertamina Balikpapan
   109   110   111   112   113   114   115   116   117   118   119