Page 33 - 2020 Annual Report
P. 33

Tata Kelola     Tanggung Jawab Sosial
            Perusahaan      Corporate Social
            Good Corporate   Responsibility
            Governance




                  ProfiL ProYeK rdmP BaLiKPaPan & Lawe-Lawe
                                      pROfILE Of RdMp bALIkpApAN & LAWE-LAWE pROjECTs




















             Peningkatan Kapasitas Pengolahan                 refinery capacity development
             dari 260 kbpd menjadi 360 kbpd                   from 260 kbpd to 360 kbpd

             Peningkatan Produksi dan Kualitas BBm            improvement of fuel Production and Quality
             1.  Peningkatan Gasoline dari 42 kbpd menjadi 142 kbpd  1.  Gasoline improvement from 42 kbpd to 142 kbpd
             2.  Peningkatan Diesel dari 125 kbpd menjadi 160 kbpd  2.  Diesel improvement from 125 kbpd to 160 kbpd
             3.  Peningkatan Avtur dari 30 kbpd menjadi 41 kbpd  3.  Avtur improvement from 30 kbpd to 41 kbpd
             4.  Peningkatan LPG dari 0,8 kbpd menjadi 17 kbpd  4.  LPG improvement from 0.8 kbpd to 17 kbpd
             5.  Menghasilkan BBM yang lebih Ramah Lingkungan yaitu   5.  Generating Environmentally Friendly Fuel, the EURO V
                EURO V

             nilai investasi                                  investment Value
             Estimasi nilai investasi mencapai USD6.506 Miliar.  Investment value reaches Usd6,506 billion.

            TuJuan PemBangunan rdmP                           PurPoSe of rdmP BaLiKPaPan & Lawe-
            BaLiKPaPan & Lawe-Lawe                            Lawe deVeLoPmenT

            •  Meningkatkan kualitas produk untuk memenuhi    •  Improving product quality to comply with EURO V
               standar EURO V.                                   standard.
            •  Meningkatkan kuantitas produk.                 •  Improving the product quantity.
            •  Meningkatkan kompleksitas kilang dengan menambah   •  Improving the refinery complexity with a conversion
               unit konversi untuk menghasilkan lebih banyak higher   unit to generate products with higher values.
               value products.
            •  Meningkatkan fleksibilitas pengolahan  crude agar   •  Improving the capacity of crude processing to be
               mampu mengolah  crude yang lebih  sour (akan      more flexible and generate sour crude oil (RDMP
               dilakukan pada RDMP Balikpapan Tahap 2).          Balikpapan Phase 2).




                                                   damPaK/imPacT





                KaPaSiTaS PengoLahan                  KomPLeKSiTaS                      KuaLiTaS ProduK
                   Refinery Capacity                    Complexity                        Product Quality
                    360.000 BPd                          ~8.8 nci                            euro V





                TargeT PenYeraPan                     ToTaL PeKerJa                        muLTiPLier
                     TKDN Target                       Total Workers                      effecT (gdP)
                      30-35%              ~15.000 Puncak Konstruksi/Construction Peak  uSd1,6 miLiar/BiLLion
                                           600-800 saat Operasional/When Operating




        PT Kilang Pertamina Balikpapan                     33                     Laporan Tahunan 2020 | Annual Report 2020
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38