Page 2 - 2021 Annual Report
P. 2

Kilas Kinerja          Laporan                Profil                  Analisis dan Pembahasan
             Performance            Manajemen              Perusahaan              Manajemen
             Highlight              Management Report      Company Profile         Management Discussion
                                                                                   and Analysis




             TENTANG LAPORAN TAHUNAN
             About Annual Report




             Selamat datang pada Laporan Tahunan              Welcome to the Annual Report of PT Kilang
             PT Pertamina Kilang Balikpapan (KPB) dengan      Pertamina Balikpapan (KPB) with the theme
             tema “Langkah Progresif Mewujudkan Kilang Kelas   “Progressive Steps to Realize a World-Class
             Dunia”. Tema tersebut dipilih berdasarkan analisis   Refinery”. This theme was chosen based on an in
             dan kajian yang mendalam berdasarkan data dan    depth analysis and study based on data and the
             perkembangan bisnis Perusahaan di sepanjang      Company’s business developments throughout
             tahun 2021 serta masa depan keberlanjutan bisnis   2021 and the future business sustainability of PT
             PT Kilang Pertamina Balikpapan.                  Kilang Pertamina Balikpapan.

             Laporan Tahunan ini diterbitkan untuk            This Annual Report is published to improve the
             meningkatkan keterbukaan informasi dalam         disclosure of information with our shareholders
             lingkup internal kepada pemegang saham serta     and related stakeholders and for compliance.
             para pemangku kepentingan dan kepatuhan          This Annual Report is a source of comprehensive
             terkait. Laporan Tahunan ini menjadi sumber      documentation containing information on the
             dokumentasi komprehensif yang berisikan          performance of PT Kilang Pertamina Balikpapan
             informasi kinerja PT Kilang Pertamina Balikpapan   during the year, and contains statements of
             dalam setahun dan memuat pernyataan kondisi      the  Company’s  financial  condition,  results  of
             keuangan, hasil operasi, proyeksi, rencana,      operations, projections, plans, strategies, policies,
             strategi, kebijakan, serta tujuan Perusahaan,    and objectives, which are classified as forward-
             yang digolongkan sebagai pernyataan ke depan     looking statements in the implementation of the
             dalam pelaksanaan perundang-undangan yang        applicable laws and regulations, except for matters
             berlaku, kecuali hal-hal yang bersifat historis.   of a historical nature. These statements are subject
             Pernyataan-pernyataan tersebut memiliki prospek   to risks, uncertainties, and may result in actual
             risiko, ketidakpastian, serta dapat mengakibatkan   developments that are materially different from
             perkembangan aktual secara material berbeda      those reported.
             dari yang dilaporkan.

             Pada Laporan Tahunan ini memuat kata “KPB” dan   This Annual Report contains the words “KPB”
             “Perusahaan” yang didefinisikan sebagai PT Kilang   and “Company” which are defined as PT Kilang
             Pertamina Balikpapan, adapun penyebutan satuan   Pertamina Balikpapan, while the currency unit
             mata uang “Rupiah” atau “Rp” merujuk pada mata   “Rupiah” or “Rp” refers to the official currency of
             uang resmi Republik Indonesia, sedangkan “Dolar   the Republic of Indonesia, while “United States
             Amerika Serikat” atau “USD” merujuk pada mata    Dollars” or “USD” ” refers to the currency used in
             uang yang digunakan dalam Laporan Keuangan       the Financial Statements in accordance with the
             sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan         Indonesian Financial Accounting Standards. This
             Indonesia. Laporan Tahunan ini disajikan dalam   Annual Report is presented in two languages,
             dua bahasa, yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa    namely Indonesian and English using easy-to read
             Inggris dengan menggunakan jenis dan ukuran      type and font sizes and printed with good quality.
             huruf yang mudah dibaca dan dicetak dengan
             kualitas yang baik.




















          2  Laporan Tahunan 2021 | Annual Report 2021                             PT Kilang Pertamina Balikpapan
   1   2   3   4   5   6   7