Page 68 - 2020 Annual Report
P. 68
Kilas Kinerja Laporan Profil Analisis dan Pembahasan Tinjauan Pendukung
Performance Manajemen Perusahaan Manajemen Bisnis
Higlights management Report Company Profile Management Discussion and Business Support
Analysis
• Menjadi bagian dari Pertamina Group yang memiliki • Part of Pertamina Group with rich experience and vast
pengalaman dan pangsa pasar luas dalam bisnis market coverage in oil and gas and petrochemical
migas dan petrochemical. industries.
• Merupakan kilang utama yang memasok BBM di • Major refinery supplying fuel in the Eastern Region of
Kawasan Timur Indonesia. Indonesia.
• Memiliki sarana dan prasarana pendukung yang • Integrated facilities with upstream business and
terintegrasi dengan bisnis hulu dan pemasaran. marketing aspect.
weaKneSS weaKneSS
• Perusahaan yang baru berdiri dan belum memiliki • A newly established company with inadequate
sistem administrasi dan prosedural yang memadai. administration system and procedure.
• Proses integrasi antara kilang baru dan kilang existing • Complex integration between the new and existing
yang sangat kompleks dalam waktu yang singkat, refineries in a brief period has a high chance to reduce
berisiko menurunkan tingkat performa kilang dalam the oil refinery performance in short term.
jangka pendek.
• Kepemilikan aset yang terpisah antara kilang baru dan • Separate ownership between the new and old
kilang lama membutuhkan koordinasi dan pembuatan refineries require coordination and complex operation
sistem operasi dan administrasi yang lebih kompleks. and administration system.
oPPorTuniTY oPPorTuniTY
• Adanya kebutuhan dukungan dari PT Pertamina • Need the support from PT Pertamina (Persero) in
(Persero) berupa penyertaan modal, kontrak Tolling terms of capital injection, Tolling and O&M contract
dan O&M memudahkan pencarian Lender dan Partner, to attract lender & partner to finish the project and
baik dalam rangka penyelesaian proyek maupun future development.
pengembangan bisnis kilang ke depannya.
ThreaT ThreaT
• Lokasi kerja proyek di Balikpapan sehingga terkendala • The project’s location in Balikpapan makes it more
ketersediaan tenaga ahli dan tenaga kerja. difficult to hire experts and manpower.
• RDMP Balikpapan merupakan proyek berskala besar • RDMP Balikpapan becomes a major project of PT
dalam 25 (dua puluh lima) tahun terakhir yang Pertamina (Persero) within the last 25 (twenty-five)
dikerjakan oleh PT Pertamina (Persero) sehingga years with high risk of cost overrun than the estimated
menimbulkan potensi terjadinya cost overrun budget.
dibandingkan dengan anggaran yang diperkirakan.
• Munculnya tren penggunaan produk produksi • More fuel substitution products showed up that
subtitusi BBM (listrik, energi baru terbarukan) include electricity and renewable energy threatening
merupakan salah satu ancaman yang dalam jangka the Company’s long-term business continuity.
panjang dapat mengganggu kesinambungan bisnis
kilang Perusahaan.
Laporan Tahunan 2020 | Annual Report 2020 68 PT Kilang Pertamina Balikpapan